KONSTRUKSI NARATIF KKN DI DESA PENARI DALAM UTASAN POSTINGAN, NOVEL DAN FILM: KAJIAN SASTRA BANDINGAN
Abstract
Narasi yang awalnya muncul dalam bentuk utasan oleh @.SimpleMan pada 2019 berkembang menjadi novel pada 2019 dan kemudian diadaptasi menjadi film pada 2022. Penelitian ini menunjukkan konstruksi naratif "KKN di Desa Penari" melalui tiga medium berbeda: utasan Twitter, novel, dan film. Metode yang digunakan berupa pendekatan deskriptif-komparatif. Setiap medium dianalisis dan dibandingkan, kemudian dijabarkan berdasarkan aspek-aspek yang terpengaruh karena perbedaan mediumnya. Setiap medium memberikan pengaruh terhadap alur, tokoh, dan latar. Utasan Twitter mengutamakan inti cerita dengan bahasa lugas dan keterbatasan kata, sedangkan novel menawarkan konstruksi naratif lebih mendalam dengan jumlah kata lebih banyak dibandingkan utasan. tanpa batasan kata. Sementara film sebagai medium audio-visual, menghadirkan konstruksi naratif melalui elemen sinematik seperti efek visual dan akting. Hasil analisis menunjukkan bahwa perbedaan medium berdampak pada transformasi cerita, termasuk penambahan, pengurangan, dan perubahan elemen naratif. Hal ini mencerminkan adaptasi cerita disesuaikan dengan karakteristik dari masing-masing medium.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Afwan, A. (2022, Mei 17). Profil Awi Suryadi, sutradara film KKN di Desa Penari dan 22 judul film lainnya. Hops.id. https://www.hops.id/hot/pr-2943408994/profil-awi-suryadi-sutradara-film-kkn-di-desa-penari-dan-22-judul-film-lainnya
Ahyar, J. (2019). Apa Itu Sastra: Jenis-Jenis Karya Sastra dan Bagaimanakah Cara Menulis dan Mengapresiasi Sastra. DEEPUBLISH. https://doi.org/978-623-02-0145-5
Andiri, P., & Lugina, L. (2020). Ekranisasi Novel Stardust Karya Neil Gaiman dan Film Stardust Karya Sutradara Matthew Vaughn. Universitas Muhammadiyah Sukabumi.
Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Rineka Cipta.
Ats-tsani, I. S. N. (2019). Twitter Sebagai Media Penyebaran Karya Sastra di Kalangan Milenial. https://doi.org/10.31227/osf.io/qz8xy
Cao, S. (2013). The Variation Theory of Comparative Literature. Springer.
Gustama, A. (2021). Unsur-Unsur Gotik Dalam Thread dan Novel KKN di Desa Penari: Kajian Sastra Bandingan. Matapena: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 4(2), 303–316.
Kurnia, R. (2024). Perbandingan Struktur Pembangun Novel KKN di Desa Penari Karya Simpleman dan Film KKN di Desa Penari Karya Awi Suryadi:Kajian Sastra Bandingan. Universitas Jambi.
Lestari, D. W. (2023). Perbandingan dan Bentuk Ekranisasi Alur dalam Novel KKN di Desa Penari Karya Simpleman ke Bentuk Film KKN di Desa Penari Karya Awi Suryadi. Universitas Tidar.
Nisak, L., Chamalah, E., & Turahmat, T. (2023). Ekranisasi Novel “KKN di Desa Penari” Karya Simpleman ke Bentuk Film Karya Sutradara Awi Suryadi. KREDO : Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra, 6(2), 387–410. https://doi.org/10.24176/kredo.v6i2.9764
Nugraha, D. (2021). Perkembangan Sejarah dan Isu-Isu Terkini dalam Sastra Bandingan. Diglosia: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 4(2), 163–176. https://doi.org/10.30872/diglosia.v4i2.135
Praharwati, D. W., & Romadhon, S. (2017). Ekranisasi Sastra: Apresiasi Penikmat Sastra Alih Wahana. Buletin Al-Turas, 23(2). https://doi.org/10.15408/bat.v23i2.5756
Ramadhan, D. A., & Wirajaya, A. Y. (2024). Alternative Universe (AU) Sebuah Novel Mini sebagai Era Baru Sastra. Literasi: Jurnal Penelitian Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pembelajarannya, 8(1), 99–110.
Remak, H. H. H. (1971). Comparative Literature: Its Definition and Function. Dalam N. P. Stallknecht & H. Frenz (Ed.), Comparative Literature: Methode and Persfective. Southern Illinois University Press.
Rizqi, B. R. T., & Heriyanto, H. (2023). Penyebaran Informasi melalui Thread Berita di Twitter oleh Mahasiswa S-1 Program Studi Ilmu Perpustakaan Universitas Diponegoro. Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, dan Informasi, 7(3), 515–528. https://doi.org/10.14710/anuva.7.3.515-528
Sayuti, S. A. (2000). Berkenalan Dengan Prosa Fiksi. Gama Media.
Simpleman. (2019). KKN di Desa Penari (S. Arlo, Ed.). PT.Bukune Kreatif Cipta.
Suryadi, A. (2022, April 30). KKN Di Desa Penari: Luwih Dowo, Luwih Medeni [Film]. MD Pictures, Pichouse Films.
Taum, Y. Y. (2022). Sinergi Budaya dan Teknologi dalam Ilmu Bahasa, Sastra Indonesia, dan Pengajarannya. Seminar Nasional Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Timor, 117–138.
Thaheer, N. D., & Adiprabowo, V. D. (2024). Analisis Naratif Dalam Film Singsot. TONIL: Jurnal Kajian Sastra, Teater dan Sinema, 21(1), 15–27. https://doi.org/10.24821/tnl.v21i1.11588
Tionardus, M., & Setuningsih, N. (2020, Maret 12). Film KKN di Desa Penari Tunda Penayangan, Akibat Virus Corona? kompas.com. https://www.kompas.com/hype/read/2020/03/12/220618366/film-kkn-di-desa-penari-tunda-penayangan-akibat-virus-corona
Usman, K. P. M., & Harini, Y. N. A. (2023). Analisis Mise en Scène dalam Film Pendek Tilik 2018. TONIL: Jurnal Kajian Sastra, Teater dan Sinema, 20(1), 48–58. https://doi.org/10.24821/tnl.v20i1.9512
Widyahening, E. T. (2014). Film sebagai Media dalam Pembelajaran Sastra. Widya Wacana: Jurnal Ilmiah, 9(2), 37–43. https://doi.org/https://doi.org/10.33061/ww.v9i2.960
DOI: https://doi.org/10.24821/tnl.v22i1.14306
Refbacks
- There are currently no refbacks.