Transgender dalam Film “Salah Bodi”
Abstract
ABSTRAK
Tulisan ini mengemukakan transgender di dalam film “Salah Bodi”. Film ini menceritakan seorang laki-laki yang mengubah identitasnya menjadi perempuan dan seorang perempuan yang berubah menjadi laki-laki. Film “Salah Bodi” ini dikemas dengan gaya komedi. Metode penelitian yang dilakukan adalah deskriptif kualitatif yang menitikberatkan pada metode etnografi. Hasil pengamatan dalam film “Salah Bodi” diketahui bahwa dua tokoh utama Farhan dan Inong selalu berusaha menyembunyikan identitas gender aslinya di tengah masyarakat. Keberpihakan sutradara jelas terlihat di akhir film dengan menampilkan mereka kembali ke kodrat aslinya. Film ini cukup unik dan menarik sebab mengangkat isu sensitif yang berkembang di masyarakat. Masih banyak masyarakat yang menganut konsep maskulin dan feminin. Pandangan lain dari seorang transgender adalah bahwa keputusan untuk mengubah identitasnya karena pengalaman hidup yang secara tidak langsung mempengaruhi kejiwaannya, seperti halnya pengalaman masa kecil.
This study investigated the transgender issues in the Salah Bodi movie. The movie tells about a man who changes his identity to be a woman, and a woman who changes her identity to be a man. The Salah Bodi movie is packed with a comedy genre. This study used a descriptive qualitative which focuses on the ethnographic method. The result shows that there are two of the main characters, who are Farhan and Inong. These main characters attempt to conceal their real identity from society. The director’s allignment is clearly seen at the ending of this movie in which shows their real identity. This movie is a unique and interesting to be criticized because the story is discussing about the sensitive issue that grow in the society. The society still adere about feminime and masculine concept. The life experinces for example in a childhood, affected someone’s psychology which become a person to be a transgender.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Banjaransari, Tunggul. (2019). Hal-hal yang Absen dalam Pencatatan Mengenai Film Nasional, Rekam: Jurnal Fotografi, Televisi, Animasi, Vol. 15 No. 2, 103-112.
Barker, Chris. (2004). Cultural Studies : Teori & Praktik. Yogyakarta: Kreasi Wacana.
Gumira, Seno A. (2002). Membaca Film Garin. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Halberstam, Judith. (2005). In a Queer Time and Place: Transgender Bodies, Subcultural Lives. New York University Press: New York and London.
Ida, Rachmah. (2014). Studi Media dan Kajian Budaya. Jakarta: Prenada Media Group.
Kurnia, Novi. (2004). Representasi Maskulinitas dalam Iklan, Jurnal Ilmu Sosial & Ilmu Politik. Yogyakarta: FISIPOL UGM.
Lutters, Elizabeth. 2010. Kunci Sukses Menulis Skenario. Jakarta: Grasindo.
Mansour, Fakih. (1996). Analisis Gender & Transformasi Sosial. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Mulvey, Laura. (1999). “Visual Pleasure and Narrative Cinema”, dalam Film Theory and Criticism : Introductory Readings. Eds. Leo Braudy and Marshall Cohen. New York: Oxford UP.
Noor, Juliansyah. (2011). Metodologi Penelitian. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Nur Rahma, Naafi. (2017). Estetika Formalis Film Pohon Penghujan Sutradara Andra Fembriarto, Rekam: Jurnal Fotografi, Televisi, Animasi, Vol. 13 No. 1, 41-51.
Sani, Asrul. (1992). Cara Menilai Sebuah Film. Jakarta : Yayasan Citra.
Set, Sony dan Sita Sidharta. (2003). Menjadi Penulis Skenario Professional. Jakarta: Grasindo.
Sumarno, Marselli. (1996). Dasar-dasar Apresiasi Film. Jakarta: Grasindo.
DOI: https://doi.org/10.24821/rekam.v17i2.5585
Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF - 0 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.